Dokumen
Pratinjau
Pratinjau online untuk hampir semua format data: PDF, gambar, video.
Chat
Berdiskusi pada dokumen, ping orang, atau buat aktivitas selanjutnya untuk melacak aktivitas yang harus dilakukan pada dokumen.
Link
Unggah file reguler, atau buat dokumen sebagai link (misalnya File Google Doc)
Pemilik & Kontak
Tetapkan dokumen ke pengguna, pelanggan/vendor atau dokumen Odoo (faktur, tugas, produk, ...)
Organisir
Folder
Hierarki folder memungkinkan Anda untuk menetapkan tags dan tindakan pada masing-masing ruang kerja.
Tag
Tetapkan lebih dari satu tag untuk menyusun dokumen berdasarkan folder
Sumber daya
Dokumen yang terkait dengan sumber daya (faktur, tugas) akan terintegrasi dalam sistem manajemen dokumen.
Filter mudah
Tentukan filter Anda, dan simpan filter yang paling sering digunakan ke filter favorit yang dapat Anda bagikan dengan pengguna lain
Pisahkan PDF
Pecah file PDF yang berisi banyak halaman menjadi beberapa dokumen; sangat berguna saat Anda memindai dokumen per batch.
Bekerja dalam Batch
Tandai, tinjau, atau lakukan tindakan pada sekumpulan dokumen sekaligus, untuk bekerja dalam batch.
Arsip
Kemampuan untuk mengarsip atau menghapus dokumen. Sebagai perlindungan, Anda harus mengarsipkan dokumen sebelum menghapusnya.
Hak Akses
Izin akses dapat disesuaikan dengan mudah per folder.
Kolaborasi
Bagikan Folder
Bagikan folder untuk menawarkan akses ke pengguna eksternal (dengan atau tanpa login) dan memungkinkan mereka untuk mengunggah dokumen baru
Bagikan Dokumen
Bagikan daftar dokumen dengan pelanggan / vendor untuk berkolaborasi dengan mudah. Tetapkan tanggal valid pada dokumen bersama.
Gateway Email
Pengguna dapat membuat dokumen dengan mengirimkan email. Tentukan aturan untuk mengatur tag dan folder secara otomatis berdasarkan email tersebut.
Workflow
Tindakan Custom
Tentukan tindakan otomatis untuk setiap folder, kontak dan/atau tugas: buat dokumen, proses tagihan, tandatangani, organisir file, dll.
Mengunci / Membuka
Kemampuan mengunci file untuk memperingatkan pengguna lain bahwa dokumen tersebut telah dimodifikasi.
Permintaan Dokumen
Kemampuan untuk membuat "dokumen yang hilang" dan mengatur mereka seperti dokumen, untuk mengingatkan orang untuk mengupload dokumen-dokumen tersebut.
Proses Validasi
Kemudahan dalam menerapkan proses validasi yang disesuaikan dengan tag dan tindakan otomatis.
Integrasi
Manajemen Proyek
Buat tugas dari dokumen hanya dengan beberapa klik. (misalnya spesifikasi tugas yang akan dikonversi).
Tanda Tangan Elektronik
Integrasikan Dokumen Odoo dengan Tanda Tangan Odoo untuk menandatangani dokumen, atau meminta tanda tangan hanya dengan beberapa klik saja.
Tagihan Vendor
Buat tagihan vendor dari PDF atau Gambar dokumen hanya dengan satu klik. Mesin Artificial Intelligence akan memproses tagihan secara otomatis.
PLM
Integrasikan dokumen dengan aplikasi PLM untuk melacak versi recana atau worksheet pada formulir produk, atau perintah perubahan teknis.