Manajemen cuti untuk semua
Kelola hari libur & kehadiran karyawan
Mulai sekarang juga - GratisBebas, selamanya, tanpa batasan pengguna. (Kenapa?)
Kelola cuti karyawan
Lacak hari libur semua karyawan Anda
Lacak hari libur yang diambil oleh setiap karyawan. Karyawan mengajukan permintaan dan manajer menyetujui dan memvalidasi, semuanya dilakukan hanya dengan beberapa klik saja. Agenda setiap karyawan akan otomatis disesuaikan dan diperbarui.
Manajer dapat melihat seluruh jadwal cuti karyawan hanya dalam satu tampilan sehingga pengaturan kerja dan pembagian tugas dapat berjalan dengan baik serta mudah walaupun terdapat pekerja yang absen.

Izinkan atau tolak permintaan cuti
Tangani semua permintaan dari karyawan
Izinkan karyawan untuk mencatat sendiri pengajuan permintaan mereka untuk libur, dan dapatkan notifikasi melalui email untuk setiap permintaan baru. Tentukan untuk menyetujui atau menolak permintaan, dan tambahkan keterangan untuk memberikan penjelasan jawaban Anda kepada karyawan.
Dapatkan laporan yang membantu membuat rencana masa depan
Alat membuat laporan sederhana
Buat laporan dengan sekali klik untuk setiap permintaan cuti, dengan rincian untuk setiap jenis permintaan, karyawan, departemen, dan bahkan untuk seluruh perusahaan. Dapatkan statistik tentang cuti dan rencana berikutnya untuk selalu mengoptimalkan produktivitas Anda.

Leirirede ingin meningkatkan aspek SDM mereka. Dengan Odoo, karyawan bisa mencatat kapan mereka masuk dan selesai kerja secara real-time dan dengan modul Cuti, mereka juga bisa dengan mudah mengatur waktu istirahat. Alur komunikasi antara SDM dan karyawan sekarang menjadi lebih baik daripada sebelumnya.
Sebelum menggunakan Odoo, timesheet karyawan BIG tidak terintegrasi dengan software mereka. Ini berujung pada kerumitan dan data yang masuk dobel. Namun karena sekarang agenda Outlook mereka sudah terintegrasi dengan sistem Odoo, jadi pengajuan dan persetujuan cuti karyawan dapat dikelola sekaligus di dalam Odoo. Berkat pengelolaan jadwal kerja dan libur karyawan di satu platform, BIG pun dapat menetapkan jadwal tim dan pekerja dengan mudah!
mengembangkan bisnis mereka dengan Odoo